Author Topic: Ikuti Cara Ini Untuk Hemat Belanja Online  (Read 1831 times)

onesam

  • Newbie
  • *
  • Posts: 13
  • Nilai Diskusi: +0/-0
    • View Profile
Ikuti Cara Ini Untuk Hemat Belanja Online
« on: July 22, 2016, 08:12:55 am »

Selamat pagi, kali ini kami akan berbagi tips tentang belanja online yang bisa menghemat pengeluaranmu. Khususnya buat kamu yang hobi berbelanja online. Dengan tips berikut ini kami jamin di tanggal tua pun kamu tetap masih bisa berbelanja online. Apa saja tipsnya? ini dia 3 langkah mudah belanja online hemat.

Belanja online, sekarang sebagian besar orang pasti sudah pernah merasakan pengalaman belanja online. Sekarang dengan belanja online banyak kemudahan yang Anda dapatkan. Tak perlu lagi ke mall, bermacet-macet di jalan, dan tak terjebak banjir! Belanja online membuat Anda bisa belanja di mana saja dan kapan saja. Tapi jangan asal belanja jika tak mau kantong Anda jebol karena pengeluaran yang tak terkontrol.

Jangan khawatir untuk Anda yang suka belanja online! Anda juga bisa belanja hemat kok. Cukup dengan belanja lebih cermat dan ketahui tips ampuh berikut ini!

1. Subscribe newsletter


Cukup dengan mendaftarkan alamat email saja, Anda sudah masuk di daftar subsriber website online shop favorit. Dengan berlangganan newsletter, pastinya jika ada produk yang sedang sale atau diskon spesial, informasi ini masuk di inbox email Anda. Selain itu biasanya untuk subscriber, ada diskon atau promo khusus!

2. Cari tahu promo apa yang sedang berlangsung

Sebelum belanja, sebaiknya Anda cari tahu dulu promo apa yang sedang ada di online shop tersebut. Misalnya promo kartu kredit, diskon akhir tahun, atau diskon-diskon lain. Sekarang juga ada kode promo yang biasanya ditawarkan pada customer, dan cara mendapatkan kode promo ini cukup mudah. Misalnya memfollow Instagram Blooger tertentu dan merepost foto Instagramnya. Lumayan untuk menambah diskon belanjaan Anda!

3. Cari cashback

Cashback ini bisa berupa diskon atau potongan harga langsung. Di Hadiah.ME Anda bisa mendapatkan cashback jika berbelanja dari online shop terkemuka di Indonesia. Caranya mudah saja, cukup mendaftarkan email dan berbelanja seperti biasa di online shop favorit Anda lalu konfirmasi ke Hadiah.ME untuk mendapatkan cashback Anda! Mudah dan hemat kan!

Yuk belanja online dengan hemat dan cerdas melalui Hadiah.ME! Partner online shop Hadiah.ME ada beragam mulai dari Lazada, Berrybenka, Zalora, Luxola, Reebonz, Agoda, Groupon, Bilna, FoodPanda, Itunes, dan masih banyak lagi! Belanja sekarang untuk dapatkan cashback, discount, hadiah dan kejutan lainnya!

Nah itu dia sedikit tips yang bisa kami berikan. Dengan begitu kamu bisa berbelanja online tanpa harus khawatir uangmu cepat habis. Gunakan kesempatan ini untuk lebih menghemat pengeluaranmu dan jadilah smart shopper. Selamat berbelanja!

dmoss

  • Newbie
  • *
  • Posts: 14
  • Nilai Diskusi: +1/-0
  • Perusahaan pelayanan jasa Sertifikasi ISO
    • View Profile
Re: Ikuti Cara Ini Untuk Hemat Belanja Online
« Reply #1 on: July 26, 2016, 04:59:48 pm »
Jujur aja sih saya tipe yang suka nyari promo apa yang lagi ada di website tersebut HAHAHA, tapi liat dulu barang-barangnya cocok apa engga atau lagi ada yang dibutuhkan banget ga sehingga harus dibeli haha
Jasa Konsultan Iso sangat berperan dalam menentukan Sertifikasi Iso yang akan di buat.

ecallica

  • Newbie
  • *
  • Posts: 34
  • Nilai Diskusi: +2/-0
    • View Profile
    • www.ias-indonesia.com
Re: Ikuti Cara Ini Untuk Hemat Belanja Online
« Reply #2 on: July 29, 2016, 02:15:28 pm »
Sama gan, ane jg klo ada promo dan sesuai kebutuhan pasti di beli

docrown

  • Newbie
  • *
  • Posts: 18
  • Nilai Diskusi: +0/-0
    • View Profile
    • Display Warmer
Re: Ikuti Cara Ini Untuk Hemat Belanja Online
« Reply #3 on: August 16, 2016, 02:25:52 pm »
Jujur aja sih saya tipe yang suka nyari promo apa yang lagi ada di website tersebut HAHAHA, tapi liat dulu barang-barangnya cocok apa engga atau lagi ada yang dibutuhkan banget ga sehingga harus dibeli haha

Wah sama nih kaya saya, apalagi saya sering nyari-nyari barang Kitchen Equipment tapi sebelumnya harus saya pastikan kalau tempat belanja onlinenya memang aman
CrownHoreca menyediakan berbagai Kitchen Equipment untuk usaha Horeca Anda